Entri blog oleh IPAN SAEPUL AKBAR
Siapa pun di dunia
IPAN SAEPUL AKBAR
1102220054
SGDs di Tel-U
Sustainable Development Goals (SDGs) merupakan suatu rencana aksi global yang disepakati oleh para pemimpin dunia, termasuk Indonesia, guna mengakhiri kemiskinan, mengurangi kesenjangan dan melindungi lingkungan. SDGs berisi 17 Tujuan dan 169 Target yang diharapkan dapat dicapai pada tahun 2030 tujuan di antaranya adalah (1) Tanpa Kemiskinan; (2) Tanpa Kelaparan; (3) Kehidupan Sehat dan Sejahtera; (4) Pendidikan Berkualitas; (5) Kesetaraan Gender; (6) Air Bersih dan Sanitasi Layak; (7) Energi Bersih dan Terjangkau; (8) Pekerjaan Layak dan Pertumbuhan Ekonomi; (9) Industri, Inovasi dan Infrastruktur; (10) Berkurangnya Kesenjangan; (11) Kota dan Permukiman yang Berkelanjutan; (12) Konsumsi dan Produksi yang Bertanggung Jawab; (13) Penanganan Perubahan Iklim; (14) Ekosistem Lautan; (15) Ekosistem Daratan; (16) Perdamaian, Keadilan dan Kelembagaan yang Tangguh; (17) Kemitraan untuk Mencapai Tujuan.
Menurut saya yang belum tercapai di kampus Tel U salah satunya Tanpa kelaparan karena di wilayah Telkom kurang ketersediaan makanan sekalipun ada mahal
Kebhinekaan di Tel-U
Kata “Bhinneka” artinya beraneka ragam atau berbeda-beda, kata “Tunggal” artinya satu, sedangkan “Ika” artinya itu. Secara harfiah, Bhinneka Tunggal Ika diterjemahkan menjadi “Beraneka Satu Itu”, yang bermakna meskipun berbeda-beda, tetapi pada hakikatnya bangsa Indonesia tetap satu kesatuan
Menurut saya kebhinekaan di kampus Tel U cukup luar biasa dari mula berbeda agama bahkan budaya dan bahasa,mungkin akan lebih seru jikalau diadakan seperti pertunjukan antar budaya.
Gerakan Lingkungan di Tel-U
Dilihat dari perkembangan lingkungan telkom yang nyaman dan penuh dengan tumbuhan hijau bahkan sampai ada kebunya juga terurus sangat terjaga
Renewable Energy di Tel-U
Apa yang dimaksud dengan Teknik Renewable Energy? Teknik Renewable Energy merupakan sebuah bidang multidisiplin. Bidang ini menggabungkan ilmu teknik, pemahaman teknologi, serta pengetahuan sosial.
sepertinya ini malah menjadi salah satu ciri kampus telkon yaitu salah satunya yang berhubungan dengan teknologi banyak sekali mahasiswa yang membuat karya karya yang bagus dan kreatif, cuman yang kurang dari pemanfaatan energinya kurang ketersediaan seperti tidak adanya pembangkit-pembangkit listrik
Pengaturan Penggunaan Kendaraan Bermotor di Tel-U
tempat parkir yang kurang bahkan sampai-sampai tempat parkir yang ada di deket gedung GKU bertulisan khusus asrama tapi yang parkir adalah kendaraan yang dari luar karena kurangnya lahan sama tolong adain tempat parkir di deket TULT soalnya waktu yang di tempuh untuk ke TULT kalau jalan kaki harus memakan waktu yang lumayan.
Mungkin itu saja yang dapat saya sampaikan dari pendapat saya bila ada yang tidak sesuai dengan apa yang saya sampaikan saya mohon maaf,sekian terima kasih.
1102220054
SGDs di Tel-U
Sustainable Development Goals (SDGs) merupakan suatu rencana aksi global yang disepakati oleh para pemimpin dunia, termasuk Indonesia, guna mengakhiri kemiskinan, mengurangi kesenjangan dan melindungi lingkungan. SDGs berisi 17 Tujuan dan 169 Target yang diharapkan dapat dicapai pada tahun 2030 tujuan di antaranya adalah (1) Tanpa Kemiskinan; (2) Tanpa Kelaparan; (3) Kehidupan Sehat dan Sejahtera; (4) Pendidikan Berkualitas; (5) Kesetaraan Gender; (6) Air Bersih dan Sanitasi Layak; (7) Energi Bersih dan Terjangkau; (8) Pekerjaan Layak dan Pertumbuhan Ekonomi; (9) Industri, Inovasi dan Infrastruktur; (10) Berkurangnya Kesenjangan; (11) Kota dan Permukiman yang Berkelanjutan; (12) Konsumsi dan Produksi yang Bertanggung Jawab; (13) Penanganan Perubahan Iklim; (14) Ekosistem Lautan; (15) Ekosistem Daratan; (16) Perdamaian, Keadilan dan Kelembagaan yang Tangguh; (17) Kemitraan untuk Mencapai Tujuan.
Menurut saya yang belum tercapai di kampus Tel U salah satunya Tanpa kelaparan karena di wilayah Telkom kurang ketersediaan makanan sekalipun ada mahal
Kebhinekaan di Tel-U
Kata “Bhinneka” artinya beraneka ragam atau berbeda-beda, kata “Tunggal” artinya satu, sedangkan “Ika” artinya itu. Secara harfiah, Bhinneka Tunggal Ika diterjemahkan menjadi “Beraneka Satu Itu”, yang bermakna meskipun berbeda-beda, tetapi pada hakikatnya bangsa Indonesia tetap satu kesatuan
Menurut saya kebhinekaan di kampus Tel U cukup luar biasa dari mula berbeda agama bahkan budaya dan bahasa,mungkin akan lebih seru jikalau diadakan seperti pertunjukan antar budaya.
Gerakan Lingkungan di Tel-U
Dilihat dari perkembangan lingkungan telkom yang nyaman dan penuh dengan tumbuhan hijau bahkan sampai ada kebunya juga terurus sangat terjaga
Renewable Energy di Tel-U
Apa yang dimaksud dengan Teknik Renewable Energy? Teknik Renewable Energy merupakan sebuah bidang multidisiplin. Bidang ini menggabungkan ilmu teknik, pemahaman teknologi, serta pengetahuan sosial.
sepertinya ini malah menjadi salah satu ciri kampus telkon yaitu salah satunya yang berhubungan dengan teknologi banyak sekali mahasiswa yang membuat karya karya yang bagus dan kreatif, cuman yang kurang dari pemanfaatan energinya kurang ketersediaan seperti tidak adanya pembangkit-pembangkit listrik
Pengaturan Penggunaan Kendaraan Bermotor di Tel-U
tempat parkir yang kurang bahkan sampai-sampai tempat parkir yang ada di deket gedung GKU bertulisan khusus asrama tapi yang parkir adalah kendaraan yang dari luar karena kurangnya lahan sama tolong adain tempat parkir di deket TULT soalnya waktu yang di tempuh untuk ke TULT kalau jalan kaki harus memakan waktu yang lumayan.
Mungkin itu saja yang dapat saya sampaikan dari pendapat saya bila ada yang tidak sesuai dengan apa yang saya sampaikan saya mohon maaf,sekian terima kasih.
[ Mengubah: Kamis, 17 November 2022, 19:43 ]